STEP BY STEP MEMBUAT KULIT SAMOSA, SAMOSA ISI KEJU

KULIT SAMOSA, CARA MUDAH MEMBUATNYA

Resep untuk membuat kulit samosa anti patah dan lentur, simak resepnya dibawah ini:
RESEP KULIT SAMOSA DAN ISIAN SAMOSA
Untuk langkah-langkah cara membuat kulit samosa silakan tonton saja video cara membuat kulit samosa diatas, selamat mencoba.
Samosa adalah:

Samosa adalah camilan yang berasal dari Arab. Selain Arab, penganan berbentuk segitiga ini juga disukai masyarakat yang tinggal di kawasan Asia Selatan, khususnya India.

Makanan ini menyerupai pastel dengan kulit yang garing dan tipis. Namun, berbeda dengan pastel yang biasa diisi dengan kentang dan sayuran, samosa menggunakan isian daging kambing dengan bumbu kari yang kuat. Kemudian, laiknya gorengan pada umumnya, samosa juga diolah dengan digoreng.

Membuat samosa tidaklah sulit. Namun, dibutuhkan ketelatenan untuk menghasilkan makanan yang ciamik rasanya. Nah, buat yang pengin menjajal membuat sendiri, kamu mungkin bisa menjadikan resep dan langkah-langkah pada video diawal artikel ini sebagai panduan. Silakan tonton saja video dibagian paling atas artikel ini, selamat mencoba dan menikmati samosa.


Blog, Updated at: 23:56:00