Pasar Hewan Rogojampi Banyuwangi Jawa Timur

Pasar Sapi Rogojampi, Hari Pasaran Rabu

Pasar Hewan Rogojampi Banyuwangi merupakan salah satu alternatif pedagang untuk membeli dan menjual sapinya. Seperti kebanyakan pasar hewan di Jawa Timur, pasar hewan Rogojampi juga didominasi oleh sapi-sapi jenis limousin dan simmental.

Dimana Alamat Lokasi Pasar Hewan Rogojampi?

Alamat Lengkap Pasar Hewan Rogojampi adalah di Desa Gitik, Kecamatan Rogojampi, Kabupaten Banyuwangi Jawa Timur. Anda bisa berbelanja sapi jenis turunan simmental dan limousine di pasar hewan rogojampi hanya pada tiap hari pasaran saat pasar hewan ini buka yaitu pada setiap hari Rabu.


Blog, Updated at: 05:46:00